IPK 3,90 dan Masa Studi 3,7 Tahun, Annisa Dwi Lulusan Terbaik FIKP Unhas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Annisa Dwi Rahmalia lahir di Makassar 26 April 2001, anak kedua dari pasangan Dr. Lukman Daris, S.Pi, M.Si dan Hj. Irnawati Maddusila, ST. Wiwi menamatkan pendidikan di SMA Negeri 1 Maros pada tahun 2019 dan SMPN 2 Unggulan Maros pada tahun 2016. Wiwi masuk diterima pada Program Studi Agrobisnis Perikanan FKIP melalui jalur “tes tertulis” Seleksi Bersama Mahasiswa Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Tahun 2019.

Sejak SD, SMP dan SMA, Wiwi telah menunjukkan bakat dan kecerdasannya. Dia juga aktif dalam berbagai organisasi sekolah. Bakat organisasi tersebut tetap ditekuni hingga dia menjalani pendidikan di perguruan tinggi.

“Berorganisasi harus dilakoni dengan baik, tapi kuliah dan belajar tidak boleh dilupakan,” ucap Wiwi mengungkapkan prinsipnya. (MDA)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Nataru 2024/2025, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Rakor Lintas Sektoral Untuk Sukseskan Operasi Lilin 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...