Tokoh Inspiratif, Bupati ASA Raih Penghargaan Bata Ilyas Award

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) dinobatkan sebagai salah satu tokoh atau Kepala Daerah inspiratif di bidang Pendidikan di Sulawesi Selatan.

Penilaian itu yang mengantar orang nomor satu di Sinjai ini meraih penghargaan Bata Ilyas Award dari Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Amkop Makassar.

Penghargaan ini diterima oleh Bupati ASA yang diwakili Kepala Dinas Pendidikan Sinjai Irwan Suaib di sela-sela Dies Natalis ke-60 Wisuda Sarjana dan Pasca Sarjana STIE AMKOP Makassar di Hotel Grand Claro Makassar, Selasa (23/5/2023).

Penghargaan Bata Ilyas Award merupakan penghargaan yang diberikan kepada tokoh-tokoh inspiratif di Indonesia di setiap bidangnya yang dianugerahkan setiap tahun.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pelayanan Prima, Polsek Paotere Lakukan Binluh dan Bantu Penumpang Turun dari Kapal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...