Polda Sulsel Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara ke-77

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar lomba menembak dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023, yang diperingati pada 1 Juli mendatang.

Lomba dibuka langsung oleh Kapolda Sulsel Irjen Pol. Drs. Setyo Boedi Moempoeni Harso, SH, M.Hum, pada Selasa (13/6/2023) pagi, di Lapangan Tembak Jananuraga SPN Polda Sulsel.

Kelas yang dilombakan yakni eksekutif, berburu, sasaran air pistol, Duty Challenge, 100 M 3 Posisi dan Speed Challenge dengan jumlah peserta sebanyak 587 orang dan ikut pula puluhan peserta dari luar provinsi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  42 Pejabat Pemkab Sidrap Dimutasi, Bupati Dollah Mando Berharap Ada Pembaharuan dan Berkreasi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tingkatkan Layanan Dumas, Polres Soppeng Pasang QR Barcode 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Dalam upaya meningkatkan transparansi serta aksesibilitas terhadap layanan pengaduan masyarakat (Dumas) ,Seksi Profesi dan Pengamanan...

Danrem 141/Toddopuli Pimpin Sertijab 5 Dandim, Letkol Inf Eko Yulianto Dandim 1423 Soppeng yang Baru 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Setelah memangku jabatan sebagai Dandim 1423 Soppeng sejak 08 Juli 2024 , Letkol Inf Reinhard...

Wujud Kepedulian, RSUD Pancur Batu Beri Bantuan Bagi Warga Terdampak Banjir

PEDOMANRAKYAT, PANCUR BATU - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pancur Batu menyalurkan bantuan berupa paket sembako kepada masyarakat...

Dukung Gerakan Lingkungan, Bhayangkari Bulukumba Hadiri Workshop Eco Enzyme Berskala Nasional

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA — Bhayangkari Cabang Bulukumba turut ambil bagian dalam Workshop Eco Enzyme Serentak yang digelar di Aula...