Bupati Pinrang Hadiri Penahbisan Gedung Geraja Toraja Immanuel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Jemaat Gereja Immanuel Pinrang melaksanakan kegiatan Penahbisan Gedung Gereja Toraja Jemaat Immanuel Pinrang di Kelurahan Laleng Bata, Kecamatan Paleteang, yang juga turut dihadiri Bupati Pinrang, Irwan Hamid dan mantan Bupati Pinrang Periode 2009–2019 HA Aslam Patonangi, serta Camat Paleteang, A Tambero, Kamis (15/6/2023).

Dalam kesempatan ini, Bupati Irwan menyampaikan apresiasi atas kehadiran Gereja Immanuel ini. Bupati berharap, kehadiran gereja ini dapat menjadi simbol toleransi sesama umat beragama di Pinrang.

Menurut Bupati, toleransi antar umat beragama ini hendaknya terus dapat ditingkatkan. Mengingat, perbedaan suku, agama dan budaya selama ini dapat disatukan dalam wadah Kebhinekaan, dengan sikap toleransi dan saling menghargai satu sama lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satuan Relawan Ganjarist Toraja Utara Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...