Pangdam XIV/Hsn : Courtesy Call Danseskoal di Makodam Dapat Ciptakan Kerjasama yang Baik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) menerima kunjungan Komandan Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Danseskoal), Laksamana Muda TNI Yoos Suryono Hadi, M.Tr(Han), M.Tr.Opsla, CHRMP bertempat di ruang tamu Pangdam Makodam, Kota Makassar, Senin (19/06/2023).

Kedatangan Danseskoal bersama rombongan di Makodam XIV/Hasanuddin disambut hangat dan penuh rasa kekeluargaan oleh Mayjen Totok yang didampingi sejumlah Pejabat Utama (PJU) Kodam.

Adapun maksud dan tujuan kedatangan Danseskoal ini adalah dalam rangka menjalin silahturahmi dan kerjasama dalam bidang pendidikan pada umumnya serta bidang perencanaan strategis pada khususnya sekaligus memperkenalkan diri (Courtesy Call) sebagai pejabat baru di Seskoal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Parade Kemenangan Atlet Sea Games, Kapolri Fokus Kembangkan Olahraga Sepeda Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...