DPC Iwapi Kota Makassar Gelar Rakercab, Hj. Isnaeni : Buka Peluang Usaha Seluas-luasnya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Cabang Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (DPC-IWAPI) Kota Makassar menggelar Rapat Kerja Cabang (Rakercab) dengan mengusung tema “Sinergitas dan Kolaborasi Wanita di Era Digitalisasi, di Cafe Kanrejawa Aroepala Jl Hertasning Baru No.100, Kelurahan Kassi-Kassi, Kecamatan Rappocini, Kota Makassar, Rabu (21/06/2023) sekira pukul 15.00 Wita.

Ketua DPC Iwapi Kota Makassar Hj Isnaeni Ismail mengungkapkan, kegiatan ini bertujuan membahas seluruh program kerja yang telah berjalan, kemajuan/progres program kerja, dan rencana kerja kedepan dari DPC Iwapi Kota Makassar.

“Kegiatan ini turut dihadiri oleh Ketua DPD Iwapi Sulsel Hj Ainun Jariah beserta jajaran, dan seluruh anggota DPC Iwapi Kota Makassar berjumlah 44 orang,” jelasnya.

Hj Isnaeni melanjutkan, kegiatan ini juga dilaksanakan agar seluruh anggota ibu-ibu DPC Iwapi Kota Makassar paham akan keberadaan organisasi Iwapi itu sendiri, harus mengerti Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangganya (AD/ART).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jalin Silaturrahmi ke UMI, Pangdam Hasanuddin : Kalau Merasa Junior Agar Menghadap Senior

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wali Kota Medan dan Kapolrestabes Bersinergi Atasi Permasalahan Kota

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas menyambut kunjungan Kapolrestabes Medan, Kombes Pol Jean...

Lebih Satu Dekade Tanpa Atap Organisasi, PWI Sidrap Akhirnya Punya Kantor Sendiri

PEDOMANRAKYAT, SIDRAP — Lebih Satu dekade hidup tanpa sekretariat tetap, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap)...

Perkuat Tata Kelola Pupuk 2026, Kementan Pastikan Sudah Dimulai dari Aspek Perencanaan

PEDOMANRAKYAT, DENPASAR — Sesuai dengan target swasembada pangan yang telah ditetapkan Presiden Prabowo, Kementerian Pertanian (Kementan) telah melakukan...

Bersama Lintas Sektor, PLN Sinjai Lakukan Pemangkasan Pohon di Area Pasar Sentral

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Upaya penataan kawasan Pasar Sentral Sinjai terus dilakukan. Pada Rabu (15/10/2025), petugas gabungan dari PLN Unit...