Hadiri Pembukaan Porseni PGRI ke-VI, Ilham Azikin : Bantaeng Baik, Bantaeng Juara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG – Bupati Bantaeng Dr. H. Ilhamsyah Azikin menghadiri acara pembukaan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Sulawesi Selatan ke-VI, di Stadion H.A.Wana Soppeng, Senin (24/7/2023).

Bupati Bantaeng didampingi Ketua TP PKK Bantaeng Hj. Sri Dewi Yanti serta beberapa pimpinan OPD Kabupaten Bantaeng, antara lain, Kadis Kominfo Bantaeng H. Subhan, Kadis Sosial Abdi Syam, Direktur RS Anwar Makkatutu dr. Sultan dan Kepala BKPSDM Bantaeng Dimiati Nompa.

Kontingen defile Bantaeng yang masuk urutan ke-18 dari 24 kabupaten kota se-Sulsel menyajikan atraksi khas Tari Pajonga.

Tari Pajonga yang merupakan tarian khas rakyat Bantaeng yang menceritakan kegemaran bangsawan Kerajaan Onto berburu jonga (rusa) ditampilkan sangat menarik di depan tribun utama stadion.

Selain itu, PGRI Kabupaten Bantaeng yang berkekuatan 1.500 atlit, official, pelatih dan penggembira itu juga menampilkan adat Bantaeng yaitu Ada’ Sampulo Rua serta erang-erang untuk pengantin.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peringati May Day 2025 Bersama Buruh, Koordinator Perpadi Wilayah V Sulsel Berbagi Sedekah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Delapan Pengurus Cabang INTI Dilantik, Peter Gozal: Jadilah Pemimpin yang Melayani dengan Integritas dan Kerja Nyata

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua Pengurus Daerah INTI Sulsel, Peter Gozal, melantik delapan Pengurus Cabang INTI kota dan kabupaten...

Walikota Sabang dan Batam Terima Kasih kepada Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Wali Kota Sabang Zulkifli H. Adam dan Wali Kota Batam Amsakar Achmad menyampaikan apresiasi dan...

PTUN Medan Tolak Gugatan Eks Kades Paluh Kurau Terhadap Bupati Deli Serdang

PEDOMANRAKYAT, DELI SERDANG - Polemik gugatan Muhammad Yusuf Batubara, eks Kepala Desa (Kades) Paluh Kurau, Kecamatan Hamparan Perak...

Impor Beras Ilegal 250 Ton di Sabang, Kemendag Pastikan Tak Ada Izin

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Perdagangan Budi Santoso menanggapi temuan impor beras ilegal 250 ton di Sabang, Aceh. “Kemarin, sudah...