Bertekad Perjuangkan Hak-hak Masyarakat, Israel Rante Lebang Maju Bacaleg PSI Dapil 5 Kota Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Berbekal rasa nasionalisme yang tinggi dan bertekad memperjuangkan hak-hak masyarakat, pengusaha di bidang jasa transportasi dan pariwisata ini pun bulat melangkah maju sebagai Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) usungan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) untuk bertarung meraih kursi DPRD Kota Makassar melalui Daerah Pemilihan (Dapil) 5 yang meliputi Kecamatan Mamajang, Mariso dan Tamalate (Mamarita).

Punya nama lengkap, Israel Rante Lebang, ST, alumni Fakultas Teknik Universitas Atmajaya Yogyakarta ini saat ditemui di kediamannya Jl. Angsa No.9 Makassar, Kamis (10/08/2023) mengemukakan, salah satu hak-hak masyarakat yang paling utama mendapat perhatian serius dari pemerintah adalah pelayanan kesehatan gratis. Atas dasar itulah sehingga PSI kini gencar menggaungkan program BPJS Gratis.

“Motivasi saya mencalonkan diri karena ingin membuat sistem birokrasi pemerintahan yang lebih baik. Sedangkan visi misi saya selain hendak memperjuangkan hak-hak masyarakat, juga mau menjadi wakil rakyat yang dekat dan memahami berbagai kebutuhan maupun permasalahan masyarakat,” ujar pria kelahiran Wawondula 18 Maret 1983 yang saat ini menjabat Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PSI Kota Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  H.Ashar Tamanggong: Pendidkan Karakter Investasi Penting Bagi Masa Depan Generasi Muda

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polres Soppeng Gelar Operasi Zebra Pallawa 2025

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin gelar pasukan Operasi Zebra Pallawa -2025 di...

Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Bahas Gaza dan Perdamaian Dunia

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kementerian Agama menginisiasi rangkaian seminar internasional bertema perdamaian dunia di empat Universitas Islam Negeri (UIN)...

Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pengamat pangan Debi Syahputra menilai Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 684/Pdt.G/2025/PN Jkt.Sel yang menyatakan...

Gowa 705 Tahun: Kapoksahli Pangdam Tekankan Persatuan dan Semangat Membangun

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Musa David Marolop Hasibuan S.I.P., M.A.B.,...