Anggota DPR RI Mitra Fakhruddin : Guru Penggerak Berperan Penting Dalam Transformasi Pendidikan Modern

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan, bekerja sama dengan Komisi X DPR RI, telah berhasil menyelenggarakan Workshop Peran Guru Penggerak dalam mendukung Kurikulum Merdeka. Acara ini sukses digelar di Pendopo Rujab Bupati pada hari Rabu, 6 September 2023.

Hadir langsung membuka workshop Anggota DPR RI Mitra Fakhruddin MB, Bupati Enrekang Muslimin Bando, Widyaprada Ahli Muda dari Balai Guru Penggerak Kemdikbud Darmawangsa, Arman Taufik, Kadis Pendidikan Jumurdin, dan Kabid GTK Sulfian. Ratusan guru dari tingkat SD hingga SMP juga turut hadir dalam acara ini.

Mitra Fakhruddin memberikan sambutan inspiratif kepada para guru penggerak dan calon guru penggerak. Ia menekankan perubahan paradigma dalam pendidikan modern yang tidak hanya mencerdaskan, tetapi juga membentuk karakter dan moral siswa sesuai dengan profil pelajar Pancasila. Pendidikan harus mempersiapkan siswa untuk menghadapi masa depan, dan lingkungan sekitar, media digital, serta dunia kerja menjadi sumber pembelajaran yang berharga.

“Meningkatkan kompetensi guru adalah kunci, dan program Guru Penggerak adalah salah satu upaya untuk itu. Enrekang telah menghasilkan guru-guru hebat melalui program ini,” ujar Mitra.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Rapat Evaluasi Ketersediaan Minyak Goreng, Polri dan Kemenperin Sepakat Bentuk Satgas Gabungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Bulan Suci Ramadan, Gereja Isa Almasih Makassar Gelar Aksi Donor Darah Bertema “Your Blood Save Many Lives”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di bulan suci Ramadan 1446 Hijriah ini, jemaat Gereja Isa Almasih Makassar menggelar kegiatan sosial...

Sambut Idul Fitri, Polres Kolaka Gelar Pasar Murah Bersama PT. IPIP

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Kepolisian Resor (Polres) Kolaka bekerja sama dengan PT. IPIP (Indonesia Pomalaa Industri Park) menggelar kegiatan...

Bentuk Karakter Peduli, Tapak Suci Partam-Maccis Ajak Siswa Berbagi Takjil

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perguruan Tapak Suci Putra Muhammadiyah Cabang Parang Tambung-Maccini Sombala (Partam-Maccis) kembali menunjukkan kepeduliannya dengan menggelar...

Menjelang Libur Idul Fitri 1446 H, UPT SPF SD Inpres Baraya 1 Kompleks Unhas Adakan Serangkaian Kegiatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hari terakhir sekolah pada Jumat 21 Maret 2025 dan menjelang libur lebaran tahun ini serta...