Memaknai Tagline ‘Hadir Kerja Untuk Rakyat’, Giliran Sejumlah Rumah Ibadah di Gowa Disambangi Caleg DPR RI Muhammad Surya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam upaya memaknai tagline ‘Hadir Kerja Untuk Rakyat’ yang saat ini gencar digaungkan seluruh insan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) di persada nusantara ini, Muhammad Surya selaku Ketua DPW PSI Sulsel dan juga Caleg DPR RI langsung bergerak turun ke daerah pemilihannya untuk memberikan bantuan apa yang dibutuhkan masyarakat.

Setelah menggebrak sederet aksi sosial di wilayah Kota Makassar berupa bagi-bagi air bersih PDAM buat masyarakat di beberapa kecamatan yang dilanda bencana kekeringan akibat musim kemarau panjang, kini giliran sejumlah rumah ibadah di Kabupaten Gowa yang disambangi pria jebolan SMA Negeri 1 (Smansa) Makassar angkatan 1982 itu bersama tim kerjanya.

Tahap awal Muhammad Surya yang akrab dipanggil Om Cuya ini menyalurkan bantuan semen bagi pembangunan mesjid di Desa Palangga, Lingkungan Palangiseng, Kecamatan Palangga, Kabupaten Gowa pada Minggu (24/09/2023) yang diterima oleh Koordinator Desa, Arsuni.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hari Bhayangkara, Bupati ASA Apresiasi Peran dan Kinerja Kepolisian

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kolaborasi Edukatif di Pusjar SKMP LAN Makassar Lahirkan Aplikasi SIHADIR

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) LAN Makassar kembali menjadi ruang belajar...

Disdik Sulsel Wajibkan “Generasi Terampil” di SMA

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan Iqbal Nadjamuddin, resmi menerbitkan Surat Edaran No. 100.3.4/14539/DISDIK kepada...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (14-Habis) “Menjaga Rasa & Warisan: Kue Pancong Pak Nasir

Nurenci Ananda Pasaribu Prodi Ilmu Pemerintahan FISIP/Magang ‘identitas’ Udara pagi di Boulevard baru saja menghangat ketika jarum jam menunjukkan pukul...

Meriahkan “Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50”, Tim Alumni SMANSA Makassar All Star Bertolak ke Tanjung Selor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memeriahkan hajatan "Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50 (Usia 50 tahun...