DPW PSI Sulsel Bersukacita, Muhammad Surya : Demokrasi Dalam PSI Tetap Kuat dan Inklusif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sulawesi Selatan (Sulsel) bersuka cita atas terpilihnya Kaesang Pangarep, putra Presiden Joko Widodo, sebagai Ketua Umum PSI dalam Kopdarnas di Jakarta, Senin, 25 September 2023.

Ketua DPW PSI Sulsel Muhammad Surya menyambut baik hasil pemilihan tersebut dan menyatakan bahwa demokrasi dalam PSI tetap kuat dan inklusif.

Kata dia, Kaesang Pangarep merupakan tokoh muda yang memiliki komitmen terhadap perubahan positif dan keterlibatannya di dunia politik telah diperhatikan oleh banyak anggota PSI.

Sejak awal, kata Surya, DPW PSI Sulsel diliputi kegembiraan, suka cita, begitu mendapat kabar bahwa acara penerimaan KTA PSI Kaesang Pangarep di kediaman Kaesang, Solo Jawa Tengah, pada Sabtu, 23 September 2023.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Prof Zudan Ajak ASN Sulsel Makmurkan Masjid dalam Zikir Bersama

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolsek Tamalate Kompol Syarifuddin Evakuasi 25 Jiwa Korban Kebakaran di Bongaya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kebakaran melanda 10 unit rumah yang terjadi di Jalan Mangerangi Kelurahan Bongaya, Kecamatan Tamalate, Kota...

Wujud Kedekatan Polri dengan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Herlang Aktif Terlibat Kegiatan Sosial di Wilayah Binaannya

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Wujud kepedulian dan kedekatan Polri dengan masyarakat kembali terlihat dalam kegiatan sosial yang dilakukan Bhabinkamtibmas...

Didukung 38 Angkatan Alumni, Andi Ina Kartika Sari Kembali Pimpin IKA SMANSA Periode 2025-2029

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Mendapatkan dukungan dari sebanyak 38 angkatan alumni dalam Kongres IV Ikatan Alumni SMA Negeri 1...

Kebakaran di Jl. Andi Mangerangi, 10 Rumah Hangus dan 8 KK Kehilangan Tempat Tinggal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kobaran api meluluhlantakkan 10 rumah di Jalan Andi Mangerangi Lr.9 Kelurahan Bongaya, Kecamatan Tamalate, Kota...