Sambut HUT TNI ke-78, Kodam XIV/Hasanuddin Gelar Pameran Alutsista di Anjungan Pantai Losari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Upaya memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-78, Kodam XIV/Hasanuddin menggelar Pameran Alat Utama Sistem Persenjataan (Alutsista). Pameran tersebut berlangsung di pelataran Anjungan Pantai Losari Kota Makassar.

Kasi Media Penerangan Kodam XIV/Hasanuddin Mayor Caj Sunaryo kepada awak media ini mengatakan, pameran Alutsista yang digelar selama 3 hari mulai tanggal 1 sampai dengan 3 Oktober 2023 menampilkan beragam unit Alutsista yang dimiliki TNI dari 3 matra yakni TNI Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL) dan Angkatan Udara (AU).

“Ada banyak Alutsista dipamerkan dan ini akan memanjakan mata bagi pengunjung Anjungan Pantai Losari. Kegiatan ini nanti akan dibuka langsung oleh Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr (Han),” beber Mayor Sunaryo.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jemput Bola, Mendagri Serahkan KTP Digital dan KK Kepada WNI di Jepang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...