Hadapi Pesta Demokrasi, Bupati Irwan Minta Jajaran Keamanan Minimalisir Potensi Konflik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Menghadapi pelaksanaan pesta demokrasi di Pinrang ini, pelaksanaan tugas secara professional perlu terus ditingkatkan dan dapat diterapkan untuk menangkal hal-hal yang dapat menodai proses pesta demokrasi tahun 2024 nanti.

Pesan dan harapan tersebut disampaikan Bupati Pinrang, Irwan Hamid dalam Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Mantab Brata dalam rangka pengamanan Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024 yang berlangsung di Aula Quick Win Kepolisian Mapolres Pinrang, Senin (9/10).

Selain Kapolres Pinrang, AKBP Andiko Wicaksono, Dandim 1404, Letkol (Inf) Aris Barunawan yang hadir dalam rakor tersebut, juga hadir perwakilan KPU dan Bawaslu Pinrang serta para personil Kepolisian Resort Pinrang yang tergabung dalam Ops. Mantab Brata Pengamanan Pemilu Tahun 2024.

Bupati Irwan mengatakan, sinergi yang telah dibangun bersama ini hendaknya terus ditingkatkan, terutama dalam menghadapai Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah serentak tahun 2024.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Lakukan Binluh , Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Beri Kejutan ke Anak yang Ulang Tahun di M.D.I.A

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...