Dalam Rangka Bulan Pengurangan Resiko Bencana, BNPB Gelar Rakornas Logistik dan Peralatan di Kendari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KENDARI – Menyukseskan kegiatan nasional dalam rangka Bulan Pengurangan Resiko Bencana, Deputi Bidang Logistik dan Peralatan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menggelar “Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Logistik dan Peralatan 2023” yang berlangsung di Zahra Syariah Hotel Jl. H. Edi Sabara No.1A Kendari, Kamis (12/10/2023).

Rakornas yang dibuka oleh Deputi Logistik dan Peralatan BNPB, Dr. Lilik Kurniawan, ST, MSi dan diisi dengan Talk Show menampilkan narasumber Bupati Konawe Utara, Pj Bupati Kudus (Kepala BPBD Jateng) serta Kepala BPBD Aceh ini diikuti Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dari 38 Provinsi dan 496 Kota/Kabupaten di Indonesia.

Dalam Rakornas tersebut, ditetapkan pula sejumlah BPBD Provinsi/Kota/Kabupaten di Indonesia yang dinilai sebagai BPBD Terbaik Kategori Penghargaan Perencanaan dan Tatakelola Gudang Logistik dan Peralatan Penanggulangan Bencana. Salah satu diantara penerima penghargaan BPBD Terbaik Tingkat Kota/Kabupaten adalah BPBD Kabupaten Gowa yang dipimpin Ikhsan Parawansa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Gelapkan Uang Sitaan Dana Desa Bonea, Kajari Kepulauan Selayar Dilaporkan ke Polisi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...