Penyuluhan Gemar Membaca di TPA Al-Ikhlas Muhamnadiyah Galesong Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR – Literasi pada saat sekarang terus mengalami perkembangan dan peningkatan, terutama dengan adanya kemajuan teknologi dan akses yang lebih mudah ke informasi.

Literasi merupakan aspek penting dalam kehidupan sehari-hari seseorang. Khususnya literasi bagi anak-anak merupakan suatu kemampuan yang penting untuk dikembangkan sejak usia dini.

Literasi sangat penting bagi anak-anak karena memiliki dampak positif yang luas pada perkembangan mereka dan masa depannya. Kemampuan literasi dasar dapat diperoleh dengan cara membaca, menulis, menyimak, berhitung dan berbicara.

Berkaitan dengan hal tersebut, tim PKM yang terdiri dari tiga dosen Fakultas Bahasa dan Sastra Universitas Negeri Makassar yaitu Dr. Laelah Azizah, M.Hum, Dr. Misnah Mannahali, M.Pd, dan Syamsu Rijal, S.Pd, M.Pd mengadakan kegiatan pengabdian untuk menggalakkan gerakan literasi pada peserta didik TPA Al-Ikhlas Muhammadiyah Galesong Utara.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Pelabuhan Makassar Tinjau Pasar Sentral, Pastikan Harga Stabil dan Stok Aman Jelang Ramadan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...