Pangdam XIV/Hsn Berikan Evaluasi dan Kaji Ulang Latihan Posko dan Latihan Lapangan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Usai pelaksanaan latihan lapangan penanggulangan bencana alam (Latgulben), Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr (Han), memberikan evaluasi dan kaji ulang pelaksanaan Latihan Posko dan Latihan Lapangan Korem 142/Tatag TA 2023, bertempat di Ruang Bina Yudha (RBY) Makodam, Kota Makassar, Kamis (19/10/2023).

Diketahui sebelumnya, Korem 142/Tatag telah melaksanakan latihan posko dan lapangan penanggulangan bencana alam yang berlangsung di wilayah Sulawesi Barat, dengan melibatkan unsur jajaran TNI-Polri, Basarnas, Satpol PP, Dinas Perhubungan dan Dinas Damkar, Tagana Provinsi Sulbar dan Kabupaten Mamuju serta Stakeholder lainnya.

Evaluasi dan kaji ulang disampaikan langsung oleh Mayjen Totok melalui via Zoom Meeting kepada unsur penyelenggara, pelaku dan pendukung yang terlibat, serta menghadirkan Pejabat Utama (PJU) Kodam XIV/Hasanuddin, serta diikuti oleh jajaran Korem 141/Tp dan Korem 143/HO.

Pangdam menuturkan, kegiatan latihan ini disamping bagian dari bahan penilaian bagi penyelenggara, juga diharapkan menjadi pembelajaran ilmu baru sehingga dalam pelaksanaannya di lapangan dapat lebih optimal dan lebih baik dari kegiatan latihan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemimpin Baru Soppeng, Pasangan SUKSES Satu Meja Buka Puasa Bersama dengan SiAP ADA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...

Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Serakah-nomics kini menjadi salah satu isu yang mendapat perhatian besar dari Presiden Prabowo Subianto. Salah...

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...