Tiga Caleg Ini Akan Berdayakan Lingkungan Hidup, Pendidikan dan Ekonomi Kreatif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pelaksanaan Pemilu 2024 tersebut mengacu kepada Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 21 Tahun 2022 tentang Hari dan Tanggal Pemungutan Suara pada Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Anggota Dewan Perwakilan Daerah, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi, Dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten/Kota Serentak Tahun 2024.

Caleg-caleg Katolik menggelar pertemuan sosialisasi membahas tentang persoalan-persoalan sosial dan masyarakat yang sangat krusial dihadapi dalam aspek kehidupan menuju pemilihan calon legislatif pada tahun 2024.

Tiga caleg Katolik yang mengikuti pilkada pada tahun 2024 sangat diharapkan sebagai perwakilan dan perwujudan, terkhusus bagi umat Katolik, seperti Ellyanti Miranda Mean Topayung, SE caleg Dapil III wilayah Biringkanaya dan Tamalanrea, Patrisius A. Bhatara Randa, SE, MM, MSi caleg partai Perindo DPR RI Dapil Sulsel I wilayah Makassar, Gowa, Takalar, Jeneponto, Bantaeng, Kepulauan Selayar, Ir. Stepanus Swardi Hiong caleg partai Perindo Dapil Provinsi Makassar A wilayah Tamalate, Mamajang, Mariso, Ujung Pandang, Makassar, Rappocini, Ujung Tanah, Wajo, Bontoala, Tallo dan Sangkarrang.

Ketiga caleg tersebut melakukan kegiatan sosialisasi dengan tujuan membahas program kerja, visi dan misi serta harapannya dalam rancangan kedepannya untuk masyarakat dan terkhusus umat Katolik yang dipaparkan oleh ketiga caleg Katolik tersebut.

Ellyanti Miranda Mean Topayung, SE caleg DPRD Kota Makassar Partai Perindo Dapil III Wilayah Biringkanaya dan Tamalanrea mengatakan, dia memiliki kerja sama dengan perusahaan yang bergerak pada bidang bio-teknikal untuk pemanfaatan pengelolaan limbah sampah plastik yang cuma hanya ada dua di Kota Makassar.

Ellyanti akan menghidupkan suatu kreativitas yang bernilai, seperti pelatihan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dalam pembuatan mukena dan baju daster yang turut membantu meningkatkan pendapatan ekonomi masyarakat sehingga hidup sejahtera, adil dan makmur.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  JPU Kejati Sulsel Bacakan Requisitoir Kasus Korupsi Satpol PP Makassar TA 2017-2020

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...