Cepat dan Tanggap, Keluarga Pasien Apresiasi Pelayanan UGD Puskesmas Banyuanyar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SAMPANG – Pelayanan UGD Puskesmas Banyuanyar Sampang setiap hari memang mengalami peningkatan di atas rata-rata. Kondisi tersebut terlihat dan dirasakan berawal pada pelayanan yang diberikan oleh para Perawat yang bertugas jaga di Unit Gawat Darurat (UGD), Sabtu (18/11/2023) pagi.

Dimana Perawat Wiwit yang jaga dengan keikhlasan dan kesungguhan melayani seorang pasien anak kecil. Keluarga pasien mengaku anaknya mengalami sesak nafas, ada beberapa pasien sehingga tim medis juga memberikan pelayanan dan perawatan pasien lain.

Pelayanan cepat dan tanggap di pagi hari yang dirasakan oleh Ibu pasien, Yeny sangat merasakan terlayani dengan baik. Olehnya, keluhan keluarga pasien dapat dengan cepat ditangani dengan berlanjut untuk dilakukan pemeriksaan di UGD.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kasdam XIV/Hsn Laksanakan Safari Jumat di Masjid Nurul Hasanah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Bulan Suci Ramadan, Gereja Isa Almasih Makassar Gelar Aksi Donor Darah Bertema “Your Blood Save Many Lives”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di bulan suci Ramadan 1446 Hijriah ini, jemaat Gereja Isa Almasih Makassar menggelar kegiatan sosial...

Sambut Idul Fitri, Polres Kolaka Gelar Pasar Murah Bersama PT. IPIP

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Kepolisian Resor (Polres) Kolaka bekerja sama dengan PT. IPIP (Indonesia Pomalaa Industri Park) menggelar kegiatan...

Bentuk Karakter Peduli, Tapak Suci Partam-Maccis Ajak Siswa Berbagi Takjil

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perguruan Tapak Suci Putra Muhammadiyah Cabang Parang Tambung-Maccini Sombala (Partam-Maccis) kembali menunjukkan kepeduliannya dengan menggelar...

Menjelang Libur Idul Fitri 1446 H, UPT SPF SD Inpres Baraya 1 Kompleks Unhas Adakan Serangkaian Kegiatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hari terakhir sekolah pada Jumat 21 Maret 2025 dan menjelang libur lebaran tahun ini serta...