Fatmawati Rusdi Lantik Pengurus LPTQ Kecamatan se-Kota Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua Umum Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kota Makassar Hj. Fatmawati Rusdi, SE, MM melantik pengurus LPTQ Kecamatan se-Kota Makassar. Acara pelantikan berlangsung di Baruga Angin Mammiri Rujab Walikota Makassar.

Turut hadir, Walikota Makassar yang diwakili oleh Asisten I Pemkot Makassar, Kepala Kementerian Agama Kota Makassar, Ketua MUI Kota Makassar, para Forkopinda, Baznas Kota Makassar, para Camat serta seluruh pengurus LPTQ Kota Makassar dan Pengurus Kecamatan yang terdiri dari 6 orang di setiap Kecamatan.

Dalam sambutannya, Ketua Umum LPTQ Makassar menyampaikan, syiar islam sebagai amanah dari pengurus LPTQ kecamatan dan sejumlah program kerja yang bernuansa pembentukan akhlak yang qur’ani dalam mengembangkan dan membumikan Tilawatil Qur’an serta diamalkan dalam hidup bermasyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sinergitas TNI-Polri, Polres Pelabuhan Makassar Bersama Koramil Pantau Harga dan Stok Sembako di Pasar Tradisional

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketum KONI Pusat Lantik Pengurus Pengurus Besar Persatuan Sepak Takraw Indonesia

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman melantik Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Pimpin Rapat Staf, Camat Tomoni Timur Tekankan Peningkatan Kinerja 2026

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya peningkatan kinerja aparatur kecamatan pada tahun 2026. Penegasan...

Dari Makassar untuk Sumatra, Elang Timur Indonesia Salurkan Donasi Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Elang Timur Indonesia menunjukkan kepedulian nyata terhadap korban bencana alam dengan...