DPD PSI Makassar Berbagi Kasih Kepada Panti Asuhan Titipan Kasih

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tunjukkan wujud solidaritas, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kota Makassar melaksanakan kegiatan sosial dengan mengunjungi anak-anak Panti Asuhan Titipan Kasih yang berada di Jalan Mangerangi 3, Kecamatan Mamajang, Kota Makassar, Rabu (22/11/2023).

“Selain bersilaturahmi, kedatangan anggota PSI yakni berbagi momen kebahagiaan dengan anak-anak panti dalam rangka menumbuhkan rasa solidaritas dan kepedulian DPD PSI Makassar. Tercermin dalam bantuan ini, menggarisbawahi komitmen untuk mendukung masyarakat serta memberikan kontribusi positif bagi lingkungan sekitar. Semoga aksi baik ini dapat memberikan manfaat dan inspirasi bagi yang menerima,” terangnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kantor Desa Dandang Lutra Dibobol, 2 Tabung Elpiji Raib

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Appi Lantik Neilma Palamba Jadi Pj Sekda Makassar

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, resmi melantik Nielma Palamba sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kota...

Evaluasi Laboratorium IPA SMA 2 Enrekang : Menyusun Strategi Baru dari Balik Meja Diskusi

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG — Suasana di UPT SMA Negeri 2 Enrekang, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025, terasa berbeda. Di...

Bentrok Pecah saat Eksekusi Showroom di Makassar, 900 Polisi Dikerahkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Eksekusi lahan showroom mobil di Jalan A.P. Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025,...

Pagi Ulang Tahun Mentan Amran : Usia 57 yang Penuh Keajaiban

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - “Usia 55 dan 57 bukan cocokologi, bukan kebetulan. Ini rancangan Allah, jelas terpampang dalam Surah...