Polres Toraja Utara Gelar Natal Oikumene Bersama Anak Panti Asuhan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA –Keluarga Besar Polres Toraja Utara menggelar Perayaan Natal Oikumene yang dihadiri langsung bapak Kapolres AKBP Zulanda di Aula SMK Tagari, Tagari Tallunglipu, Kabupaten Toraja Utara, Kamis (28/12/2023).

Mengangkat tema “Kemuliaan Bagi Allah Dan Damai Sejahtera di Bumi”, Ibadah Perayaan Natal Oikumene yang digelar dipimpin Pdt. Aprilianto Tamma, M.Th.

Kegiatan Perayaan Natal diikuti oleh Bupati Toraja Utara Yohanis Bassang, Danramil 1414-02/Rantepao Kapten Inf. Agustinus mewakili Dandim 1414/Tana Toraja, Kacabjari Tana Toraja di Rantepao Alexander Tanak, dan Perwakilan dari Gereja Katholik Paroki St. Theresia Rantepao.

Para Pejabat Utama Polres Toraja Utara beserta keluarga, jajaran Kapolsek beserta keluarga, para Perwira dan Bintara Personel Polres Toraja Utara beserta keluarga dan sejumlah anak Panti Asuhan Kristen Tangmentoe, serta tamu undangan lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Radio Pemkab Sinjai Hadirkan Program Religi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...