Cooling System Dengan Door To Door, Bhabinkamtibmas Malimongan Ajak Warga Jaga Kamtibmas Pemilu 2024

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif jelang Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Malimongan Aiptu Ilyas secara rutin baik pada pagi, siang, sore maupun malam hari melaksanakan kegiatan patroli yang dilanjutkan dengan tatap muka dan juga dialogis bersama warganya, Selasa (02/01/2024).

“Kegiatan patroli dan sambang ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman, nyaman dan kondusif serta mengajak warga ikut berperan dalam menjaga Kamtibmas tahapan-tahapan Pemilu 2024,” sebut Kasi Humas Iptu Hasrul.

Baca juga :  Minta Berdamai, Rektor Unhas Hanya Bersedia Berikan Santunan Rp 50 Juta, Kuasa Hukum : Nyawa Virendy Tak Bisa Dinilai Dengan Uang !!!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

KSOP Utama Makassar melakukan Sosialisasi Eradikasi untuk Deteren orang naik ke Kapal tanpa identitas di Pelabuhan Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Utama Makassar menggelar sosialisasi "Konsep Eradikasi untuk Deteren Orang...

Estafet Kepemimpinan di Brigif 11/Badik Sakti, Pangdam XIV/Hasanuddin Pimpin Sertijab

PEDOMANRAKYAT, DEPOK – Komando Brigade Infanteri 11/Badik Sakti resmi berganti pimpinan. Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, memimpin langsung...

Dalami Visi dan Misi Organisasi, Pengurus Persaudaraan Alumni SMAKARA 2024-2029 Gelar Pertemuan Perdana Secara Hybrid

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Bertujuan mendalami visi, misi dan struktur kepengurusan organisasinya, Pengurus Persaudaraan Alumni SMA Katolik Rajawali (SMAKARA)...

Bersama Warga Pulau, Bhabinkamtibmas Barrang Caddi Gerakkan Pertanian Kepulauan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketahanan pangan menjadi perhatian serius di Pulau Barrang Caddi, Kecamatan Ujung Tanah, Makassar. Dalam upaya...