Propam Polres Tana Toraja Tegakkan Disiplin Berlalu Lintas Bagi Anggota

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA. — Tingkatkan disiplin dan tertib berlalu lintas, Sie Propam Polres Tana Toraja pagi tadi menggelar pemeriksaan kelengkapan diri dan kendaraan Personil Polres Tana Toraja, Rabu, (31/1/24).

Menurut Kapolres Tana Toraja AKBP Malpa Malacoppo, melalui Kasi Propam AKP Muh. Aksan Suwardy, bahwa penertiban ini bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan personil khususnya tertib dalam berlalu lintas sebelum menegakkan aturan kepada masyarakat.

“Jadi kegiatan ini rutin kami laksanakan guna meningkatkan kedisiplinan personil khusunya tertib berlalu lintas baik kelengkapan diri, maupun kelengkapan kendaraan, utamanya penggunaan knalpot yang tidak memenuhi persyaratan spesifikasi tehknis,” ungkap Kasi Propam

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Latihan Dasar Kepenulisan IIWA Mbojo Unhas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

125 Mahasiswa INTI Jeneponto Ikuti Ujian Meja: Sehari Menjelang Mimpi dan Masa Depan

PEDOMAN RAKYAT, JENEPONTO. - Pagi di Kampus Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto, Senin (17/11/2025), terasa lebih hidup dari...

Saksi Ahli Tempo: Media Bisa Dipidana dan Perdata Bila Melanggar Etik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Mantan Ketua Dewan Pers, Yosep Stanley Adi Prasetyo, hadir sebagai saksi ahli yang dihadirkan Tempo...

Dari Balik Meja BAZNAS, Seorang Paralegal Lahir untuk Membela yang Tak Terdengar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dulu, tangan Sudirman N. tak pernah lepas dari pena dan alat perekam suara. Ia aktif...

Anak Dibawah Umur Bawa Motor, Polisi : Bukan Bangga Tapi Membahayakan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tingginya jumlah pengendara motor yang enggan menggunakan helm kembali menelan korban jiwa di Kabupaten Wajo....