Gelar Milad dan Pengukuhan “Sahabat Srikandi”, Ketum Harap Persatukan Komunitas Guna Kekompakan Yang Kuat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Sahabat Srikandi menggelar milad yang pertama dan pengukuhan dengan mengusung tema “Membangun Silaturahmi Antar Komunitas Mewujudkan Stabilitas Sosial Bermasyarakat” yang berlangsung di Baruga Anging Mammiri Jalan H.I.A Saleh Dg Tompo Kota Makassar, Rabu (28/2/2024) kemarin.

Komunitas adalah wadah yang penting sebagai media interaksi sosial di suatu kelompok masyarakat. Ikut berpartisipasi di dalamnya menawarkan banyak manfaat di berbagai aspek kehidupan.

Kegiatan ini bertujuan sosial dan bersilaturahmi antar sesama organisasi dalam kepengurusan yang menyasar bantuan bagi masyarakat yang kurang mampu baik dari segi materi ataupun tenaga.

Komunitas merupakan kata yang menggambarkan keterhubungan satu individu dengan individu lainnya, hingga membentuk suatu kelompok. Berkomunitas pada dasarnya merupakan sesuatu yang sangat alami dan penting serta telah dilakukan manusia sejak dulu.

Ketua Umum Sahabat Srikandi ST. Rahmatia yang di temui media mengungkapkan berbagai hal yang positif. Menurutnya semua organisasi dan komunitas yang ada sangat diperlukan kekompakan yang erat di dalam komunitas, dengan adanya komunitas ini semua akses yang ada termasuk seni, budaya, sosial dan politik sudah termasuk di dalam komunitas itu sendiri.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  BPK Mulai Lakukan Pemeriksaan Interim LKPD Sinjai Tahun 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...