Kapuskesad Pimpin Sertijab Danpusdikkes Dijabat Kolonel Ckm Dr. dr. Krisna Murti

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Jabatan Komandan Pusat Pendidikan Kesehatan Puskesad (Pusdikkes Puskesad) diserah terimakan dari Kolonel Ckm dr. I Nyoman Linggih, M.A.R.S., kepada Kolonel Ckm Dr. dr. Krisna Murti, Sp.BS., Kamis (07/03/2024).

Acara sertijab tersebut dipimpin langsung
Kepala Pusat Kesehatan TNI Angkatan Darat (Kapuskesad) Mayjen TNI Dr. dr. Sukirman, Sp.KK., M.Kes., FINSDV., FAADV.

Kapuskesad Mayjen TNI Dr. dr. Sukirman,  mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada pejabat lama atas pengabdian serta dedikasi selama mengemban amanah jabatannya.

Selain itu ia juga menyampaikan, pergantian jabatan juga dimaksudkan untuk menjaga kesinambungan roda organisasi agar tugas satuan dapat semakin berhasil dalam mendukung tugas pokok TNI AD.

Diketahui sebelum menjabat Pusdikkes Puskesad, Kolonel Ckm Krisna Murti menjabat Kepala Kesehatan Kodam II/Sriwijaya, selama 8 bulan, selain itu dirinnya juga pernah menjabat Kepala Rumah Sakit Pelamonia Makassar selama 1 tahun 8 bulan.

Pada 2001, pria kelahiran Surakarta 25 Juli 1970 mendapatkan penugasan dari pimpinan dengan Operasi keamanan Ambon dan meraih penghargaan Tanda Kehormatan BKEP Nararya serta tanda Kehormatan berupa Satyalancana Kesetiaan 8 (Delapan) tahun, 16 (Enam belas) tahun dan 24 tahun.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Damaikan Masyarakat Bertikai, Polsek Wajo Berikan Problem Solving

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Makassar Kirim Tenaga Kerja ke Malaysia, Peluang Emas Bagi Warga Pelabuhan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ratusan warga Makassar akhirnya melihat titik terang dalam pencarian kerja. PT. Pelni Cabang Makassar bersama Pelindo...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Gaji dan Tunjangan ASN Pendidikan Mulai Mei Dialihkan ke Bank Sulselbar Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Mulai penggajian bulan Mei 2025, seluruh gaji dan tunjangan Aparatur Sipil Negara (ASN) guru serta...

Komunitas Papoto 96 Makassar Teguhkan Solidaritas Lewat Halalbihalal

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana hangat penuh kekeluargaan menyelimuti kegiatan Halalbihalal Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) yang digelar di...