Antisipasi Tarif Tak Sesuai Perda, Polsek Wajo Berikan Penyuluhan Kepada Juru Parkir

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dua pekan jelang hari raya Idul Fitri, masyarakat berbondong-bondong menyerbu toko pakaian yang ada di wilayah hukum Polres Pelabuhan Makassar. Situasi ini menjadi peluang warga menjadi tukang parkir musiman.

“Meningkatkan kinerja dan menjaga situasi kamtibmas yang kondusif jelang lebaran, Polsek Wajo meningkatkan kegiatan sambang dan patroli dialogis,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul.

“Pada kegiatan patroli dialogis ini, personel Polsek Wajo menyambangi warga masyarakat yang berprofesi juru parkir dan tukang bentor,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peduli Pendidikan dan Olahraga, Eva Stevany Berikan Bantuan Alat Olahraga Kepada Masyarakat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Data Resmi Kemenag Wajo, Pernikahan dibawah Umur Turun Signifikan hingga November 2025

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Kementerian Agama Kabupaten Wajo melalui Kepala Seksi Bimbingan Masyarakat (Kasi Bimas) Islam mencatat tren positif...

Rudolf Simbolon Dukung Imbauan Wali Kota Jaktim, Perayaan Malam Tahun Baru Tak Perlu Berlebihan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR - Ketua Pokja PWI Jakarta Timur yang juga Ceo Wartapembaruan.co.id Rudolf Simbolon menyampaikan apresiasi kepada...

Solidaritas untuk Korban Bencana, Jaktim Rayakan Tahun Baru 2026 Secara Sederhana

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR – Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, mengimbau seluruh masyarakat untuk merayakan malam pergantian Tahun...

Natal dan Tahun Baru Berlangsung Aman, Camat Tomoni Timur Apresiasi Sinergi Semua Pihak

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, berlangsung...