PO Primadona Serahkan Bantuan Pangan Korban Longsor di Manggau

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE, PO Primadona, Rabu (17/4) serahkan bantuan pangan ke keluarga korban longsor di Palangka dan Pangra’ta menelan korban jiwa 21 orang.

Bantuan pangan PO Primadona diserahkan Ronny  Ari mewakili Owner PO Primadona Herman Opy Sanda ke Posko bencana di Kelurahan Manggau bersamaan Mentri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini kunjungi para keluarga korban duduk disamping peti jenazah.

Kepada media ini Ronny Ari katakan, penyerahan bantuan sosial bagi warga korban di Palangka dan Pangra’ta kita harapkan meringankan beban dan duka para keluarga korban.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dukungan Pemerintah, Kakan Kemenhaj Wajo, Resmi Melepas 53 Jamaah Umrah PT Darmawan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...