Buka Bimbingan Manasik Haji, Sekda Sinjai Harap Jemaah Jaga Kesehatan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Kantor Kementerian Agama Kabupaten Sinjai menggelar bimbingan manasik haji reguler tingkat Kabupaten Sinjai yang berlangsung di Gedung Pertemuan Sinjai, Kamis (25/04/2024) siang.

Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Sinjai Andi Jefrianto Asapa yang mewakili Pj. Bupati Sinjai T.R. Fahsul Falah. Hadir pula Kepala Bidang Urusan Agama Islam Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Sulsel Dr. H. Wahyuddin Hakim, para Forkopimda, Kepala OPD, ormas islam dan seluruh calon jemaah haji Sinjai.

Dalam laporannya Kepala Kantor Kemenag Sinjai, H. Jamaris mengungkapkan bahwa bimbingan ini berlangsung selama dua kali yakni pada hari ini tanggal 25 April dan tanggal 28 April 2024.

Sebelumnya juga telah dilksanakan Manasik haji tingkat Kecamatan selama 8 kali pertemuan yang dipusatkan 3 kecamatan yakni Kecamatan Sinjai Utara, Sinjainl Timur dan Sinjai Selatan.

Lebih lanjut dikatakan, keadaan dokumen pengurusan haji kata Jamaris untuk paspor telah tunyas 100 persen dan upload visa sementara dalam proses dan tuntas sebelum pemberangkatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Penguatan Desa Diakui Nasional, Bupati Toraja Utara Raih Penghargaan Peduli Desa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...