Memperingati Hari Bhayangkara Ke-78, Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Penanaman Berbagai Jenis Pohon

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024, Polres Pelabuhan Makassar melakukan penanaman berbagai jenis pohon, di sekitar Gong SMK Jl Pattimura Kecamatan Ujung Pandang, Makassar, Kamis (27/6/2024).

Penanaman pohon itu dihadiri langsung Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto didampingi Wakapolres Pelabuhan Makassar Kompol Sugeng Suprijanto.

Hadir pula para Kabag Polres Pelabuhan Makassar, para Kapolsek Polres Pelabuhan Makassar, para Kasat Polres Pelabuhan Makassar dan
personel Polres Pelabuhan Makassar.

Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar, Iptu Hasrul mengatakan, sebanyak 300 pohon berbagai jenis yang ditanam. Seperti jenis Mahoni 100 pohon, Beringin 50 pohon, Trembesi 50 pohon dan Ketapang 100 pohon.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambut Anniversary ke-20, Alumni Diktukba Polri Gel II 2024 Gelar ZED STP RUN

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...