Tingkatkan Wawasan Sejarah Islam, Kodam XIV/Hsn Gelar Doa Bersama di Peringatan Tahun Baru Islam 1446 H/2024

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tingkatkan wawasan tentang sejarah agama Islam untuk diaplikasikan dalam Kehidupan sehari-hari, Kodam XIV/Hasanuddin menggelar Do’a Bersama dalam rangka peringatan Tahun Baru Islam 1446 Hijriyah/2024 Masehi. Bertempat di Masjid Sultan Hasanuddin Makodam Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Selasa (9/7/2024).

Acara peringatan tersebut dipimpin oleh Ustadz Dr. H. Amir Amri, S.Ag, MA dengan mengangkat tema “Jadikan Semangat Muharram Untuk Perubahan Yang Lebih Baik Menuju Indonesia Emas 2045”, dihadiri sejumlah Prajurit, PNS dan Pengurus Persit Kartika Chandra Kirana Daerah XIV/Hasanuddin yang berada di wilayah Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Piala Dunia 2022 Qatar : Prancis Hadapi Inggris di Per Delapan Final

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pelatih dan Pemain PSM Harus Pahami Pesan Moral Pinisi

Wali Kota Bersilaturahim dengan Manajemen PSM PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Wali Kota Makassar, H. Munafri Arifuddin SH., didampingi Ibu Melinda...

Roadshow Rabies di Tomoni Timur Bahas Pengendalian Populasi Hewan Penular Rabies

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Bertambahnya populasi hewan penular rabies (HPR) dan meningkatnya kasus gigitan menjadi perhatian serius dalam...

Kukuhkan DPP PADI SulSel, Brigjen (Purn) Amrizal Kobarkan Semangat Politik Bija Suci di Bumi Sulawesi Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Partai Amanat Demokrasi Indonesia (PADI) resmi melantik pengurus Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Sulawesi Selatan masa...

Mentan Andi Amran Ingatkan Bertani itu Pesan Tuhan untuk Memakmurkan Bumi

PEDOMANRAKYAT, SUBANG - Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman mengingatkan salah satu pesan Tuhan, Allah SWT, kepada makhluknya untuk...