Polri Presisi, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Rutin Patroli Dialogis dan Sambang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Bhabinkamtibmas Polsek Wajo Polres Pelabuhan Makassar, Aipda Hartawan yang bertugas di Kelurahan Melayu Baru, setiap hari turun di wilayah binaannya melakukan kunjungan dan memberikan imbauan kepada warga.

“Bhabinkamtibmas Kelurahan Melayu Baru ini mengimbau warga agar kiranya turutserta menjaga Sitkamtibmas tetap kondusif. Terutama di sekitaran tempat tinggal masing-masing,” kata Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar, Iptu Hasrul, Selasa (16/7/2024).

Bhabinkamtibmas Melayu Baru, sebut Hasrul, juga menyampaikan kepada warga apabila melihat atau mengamati adanya gerak gerik seseorang yang mencurigakan agar segera melaporkannya ke pihak yang berwajib. Tujuannya untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan bersama.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kembali Salurkan 400 Paket, Kapolres Pelabuhan Bersama Ketua Bhayangkari Bagikan Sembako di Kecamatan Wajo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...

Sambut Malam Pergantian Tahun, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Dzikir dan Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut malam pergantian Tahun Baru 2025–2026, Polres Pelabuhan Makassar menggelar kegiatan Dzikir dan Doa Bersama...