GMKI Kota Makassar Gelar Dialog Cawalkot 2024, Ahmad Susanto Sampaikan Ini ke Masyarakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Bakal Calon Walikota Makassar Ahmad Susanto yang ditemui media mengatakan sangat mengapresiasi kegiatan yang diadakan oleh GMKI yang sudah berusaha menggali pikiran dan fisi gagasan calon walikota terkait komitmen kandidat.

Menurut Ahmad Susanto perlindungan kelompok rentan dan persoalan intoleran di Makassar sangat penting, pasalnya masyarakat perlu tahu gagasan dan program para calon walikota terkait tema yang diusung ini dan akan menjadi perhatian serius untuk walikota nantinya.

“Kegiatan ini harus banyak dengan tema-tema yang berbeda, dilakukan oleh komunitas-komunitas berbeda, supaya mereka tahu bahwa calon pemimpin ini membawa aspirasi dan kepentingannya, sehingga ada frekwensi berpikir sehingga mereka merasa terlibat dan terwakilkan oleh pikiran kita dalam kelompok ini,” ungkap Ahmad Susanto.

Ahmad Susanto juga menyampaikan kepada Masyarakat Kota Makassar bahwa Makassar ini Kota inklusif milik kita semua, Kota bersama yang harus dijaga dalam memasuki pesta demokrasi dan nilailah calon pemimpin yang punya gagasan dan fisi yang membawa kepentingan bersama. (And)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  PT Maloga Prima Rezeki Sangat Fokus Berikan Pemahaman Penanganan Limbah Kepada Mitranya di Wilayah Sulselbar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...