Ciptakan Persatuan dan Kerukunan, Anggota Koramil 1408-08/Makassar Ajak Warga Lestarikan Lingkungan Sehat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Koramil 1408-08/Makassar bersama warga binaan melakukan kegiatan Karya Bakti pembersihan selokan, pasar dan penanaman pohon di Jalan Maccini Raya Lr.1 Kelurahan Maccini, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Minggu (21/7/2024) pagi.

“Anggota Koramil 1408-08/Makassar bersama Ketua RT/RW dibantu warga masyarakat, pagi ini bersatu melaksanakan pembersihan jalan, pasar dan selokan serta melakukan penanaman pohon yang terfokus di wilayah teritorial Koramil 1408-08/Makassar. Kegiatan bersih-bersih dan penghijauan yang dilaksanakan ini, selain menjadikan lingkungan kita asri, bersih dan sehat, aksi ini juga bertujuan untuk dapat menjalin keakraban antar sesama sebagaimana kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ucap Bati Tuud Ramil 1408-08/Makassar Pelda Parhudi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Didampingi Pangdam I/BB dan Kapolda Sumut, Presiden RI Resmikan Tol Binjai-Stabat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...