Pengurus Kwarcab Gerakan Pramuka Jeneponto Silaturahmi dengan Pj Bupati Jeneponto

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT , JENEPONTO .- Pengurus Kwarcab Gerakan Pramuka Kabupaten Jeneponto yang dipimpin  Ketua Harian Drs.H.Nur Alam, M,Si, Kepala Pusdilatcab Turatea H.Suaib Sewang, S.Sos serta bersama sejumlah pengurus bersilaturahmi dengan Pj Bupati Jeneponto Junaedi, S.Sos, Selaku Ketua Majelis Pembimbing Cabang Gerakan Pramuka Kabupaten Jeneponto Jumat, 2 Agustus 2024 bertempat Dikantor Bupati Jl.Lanto Dg.Pasewang Jeneponto Sulawesi Selatan.

Drs.H.Nur Alam, M.Si selaku Ketua Harian Kwarcab Gerakan Pramuka Kabupaten Jeneponto dihadapan Bupati Jeneponto Junaedi, S,Sos, mengatakan bahwa silaturahmi ini dilalukan selain untuk memperkenalkan Para Pengurus Kwarcab Kepada Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab -red) Gerakan Pramuka Kabupaten Jeneponto, juga melaporkan beberapa Kegiatan dalam rangka memperingati Hari Hari ulang tahun gerakan pramuka yang ke 63 yang jatuh pada tanggal, 24 Agustus 2024 juga Hari ulang tahun Republik Indonesia ke 79 tanggal, 17 Agustus 2024.

Ketua Kwarcab Drs.H.Nur Alam,M
Si menambahkan bahwa selama ini pengurus telah melaksanakan berbagai kegiatan yang telah diterprogram melalului Rapat kerja Kwarcab dengan menggukan dan Hibah dari pemerintah Kabupaten Jeneponto.dan tahun ini sebelas Kwarran (Kecamatan-red) melaksanakan perkemahan serta lomba-lomba kegiatan pramuka.

Dalam peringatan Hari Jadi Pramuka ke 63 tahun 2024, dimohon Kepada Bapak Bupati Jeneponto Junaedi.B.,S.Sos selaku kerua Mabicab Gerakan Pramuka Kabupaten Jeneponto untuk menjadi Inspektur upacara pada pada puncak HUT pramuka tahun 2024.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  2.258 Ha Areal Pertanaman Padi Di Soppeng Terancam Gagal Panen, 63 Ha Dinyatakan Puso 

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sekda Sinjai: Peta Proses Bisnis Jadi Instrumen Penting Tingkatkan Pelayanan Publik

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Sinjai, Andi Jefrianto Asapa membuka secara resmi Bimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Peta...

PNUP Benahi Akses SDN 79 Mambue dengan Paving Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Masalah klasik jalan becek dan berlumpur di depan SDN 79 Mambue akhirnya tuntas. Jalan tanah...

Tim Dosen PNUP Atasi Genangan Air di SDN 79 Mambue dengan Paving Block Ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Tim dosen Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) menerapkan teknologi paving block berpori untuk mengatasi persoalan...

Pimpin upacara HKN, Camat Tomoni Timur ingatkan ASN Jaga Kebersihan Lingkungan Kerja

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR – Camat Tomoni Timur, Yulius, kembali menekankan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan kerja saat memimpin upacara...