Genap Berusia 74 Tahun, Penasehat Media Penajurnalis.my.id Rayakan Bersama Anak dan Cucu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Penasehat media Penajurnalis.my.id, Amiruddin Husain genap berusia 74 tahun pada Rabu (07/08/2024). Hari bahagianya ini dirayakan di kediamannya bersama anak dan cucunya.

“Tepat di usiaku yang ke-74 tahun, saya berharap kepada kalian semua, baik anak dan cucu-cucuku agar senantiasa selalu bersyukur kepada Allah SWT dengan limpahan rahmatNya kepada keluarga ini,” ucap Amiruddin.

“Sebenarnya perayaan ini sangat bertentangan dengan pemahaman yang ada pada diri saya. Tapi saya juga sebagai orang tua tidak mau mengecewakan kalian semua. Jadi apa boleh buat, terpaksa malam ini tepat di usiaku yang ke-74 tahun, mari sama-sama berkumpul dan berdoa merayakan hari bahagiaku ini,” lanjutnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemprov Kaltara Sambut Hangat Kunjungan Kerja Pemprov Sulsel, Wagub Ingkong Ala Ungkap Potensi Kaltara yang Siap Dikerjasamakan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Arwan Tjahjadi Resmikan Loka Loka: Ruang Kreatif Baru yang Hidupkan Semangat UMKM Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang semangat baru untuk mendorong kreativitas dan pemberdayaan UMKM kembali bergema di Makassar. Sabtu (22/11/2025),...

Dukung Mentan Amran, ICMI: Berantas Serakanomics, Mafia Pangan Harus Tamat

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) menyatakan dukungan penuh terhadap langkah tegas Menteri Pertanian Andi Amran...

HIPPMAS FEST 2025 Dorong Kreativitas Pemuda dan Pertumbuhan UMKM di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sinjai (HIPPMAS) ke-59, Dewan Pimpinan Cabang...

Jelang Musywil PKB Sul-Sel Ketua DPC PKB Wajo serukan Aklamasi untuk Azhar Arsyad

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tidak lama lagi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (DPW PKB)...