Genap Berusia 74 Tahun, Penasehat Media Penajurnalis.my.id Rayakan Bersama Anak dan Cucu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Penasehat media Penajurnalis.my.id, Amiruddin Husain genap berusia 74 tahun pada Rabu (07/08/2024). Hari bahagianya ini dirayakan di kediamannya bersama anak dan cucunya.

“Tepat di usiaku yang ke-74 tahun, saya berharap kepada kalian semua, baik anak dan cucu-cucuku agar senantiasa selalu bersyukur kepada Allah SWT dengan limpahan rahmatNya kepada keluarga ini,” ucap Amiruddin.

“Sebenarnya perayaan ini sangat bertentangan dengan pemahaman yang ada pada diri saya. Tapi saya juga sebagai orang tua tidak mau mengecewakan kalian semua. Jadi apa boleh buat, terpaksa malam ini tepat di usiaku yang ke-74 tahun, mari sama-sama berkumpul dan berdoa merayakan hari bahagiaku ini,” lanjutnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Masjid Amirul Mukminin Unhas Serahkan Saldo Rp 157 Juta Lebih

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...