Sosialisasi dan Olahraga Bersama di Kampung Pancasila, Wujud Kepedulian Kodim 1408/Makasaar dan PT Astra

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dengan kolaborasi yang kuat antara Kodim 1408/Makassar dan PT Astra Makassar, olahraga bersama yang dapat dilaksanakan macam-macam dan bervariasi diantaranya, bulu tangkis, sepak bola, sepak takraw, tenis meja, tenis lapangan dan bola volley yang diprioitaskan setiap hari libur dan akhir pekan. Sehingga secara langsung melibatkan seluruh warga dan ternyata antusias warga sangat besar, baik orang tua, remaja maupun anak-anak.

Mayor Inf. Muh.Yamin (Danramil 1408-10/Panakkukang-Manggala) mengungkapkan, kegiatan olahraga bersama yang dicanangkan oleh Karang Taruna Kampung Pancasila ini rutin kita laksanakan dengan melibatkan seluruh staf kelurahan dan warga Kelurahan Manggala,

“Apalagi hari-hari libur kita isi dengan maksimal. Selain untuk kesehatan, olahraga ini juga menjadi ajang silaturahmi antar warga serta memupuk rasa kebersamaan,” ungkap Muh. Yamin. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tim Monev Mabes Polri Tinjau Ketahanan Pangan dan Pengawasan Senpi di Polres Pelabuhan Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Regenerasi Kepemimpinan di SMKN 1 Maros, Pengurus OSIS Baru Resmi Dilantik

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Suasana khidmat menyelimuti aula SMK Negeri 1 Maros pada Senin pagi, 6 Oktober 2025. Di...

Koramil 1408-08/Makassar Tunjukkan Kepedulian Lingkungan Lewat Karya Bhakti di Pasar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana Pasar Kerung-Kerung, Kelurahan Maccini Gusung, Kecamatan Makassar, Senin (6/10/2025) pagi terlihat berbeda dari biasanya....

BPKP Sulsel Lamukan Evaluasi SPIP di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Sekretaris Daerah Kabupaten Sinjai Andi Jefrianto Asapa menerima kunjungan kerja Tim Pengendali Teknis dari Badan...

HUT ke-80 TNI, Kodam XIII/Merdeka Gelar Doa Lintas Agama untuk Kejayaan Bangsa

PEDOMANRAKYAT, MANADO – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodam...