Kapolres Enrekang Pimpin Upacara Taptu dan Pawai Obor Peringatan HUT ke-79 RI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-79, Kapolres Enrekang, AKBP Dedi Surya Dharma, S.H., S.I.K., M.M., memimpin Upacara Penetapan Waktu (Taptu) dan Pawai Obor yang digelar di depan Rumah Jabatan (Rujab) Enrekang pada Jumat malam, 16 Agustus 2024.

Bertindak sebagai perwira upacara dalam kegiatan ini adalah Ipda Alimuddin yang menjabat sebagai Kasiwas Polres Enrekang, sementara komandan upacara diemban oleh Ipda Rahim Arimin, S.H., jabatan KBO Samapta Polres Enrekang.

Upacara tersebut diikuti oleh barisan yang terdiri dari satu peleton Kodim 1419 Enrekang, satu peleton Polres Enrekang, satu peleton Satpol PP Enrekang, serta sejumlah personel dari Dinas Perhubungan, Pramuka, dan kader Pemuda.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Hasanuddin Kunjungi Tempat Bersejarah Benteng Fort Rotterdam Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...