Dukung AP 28, Tim Relawan Anto Jaya Mulai Pasang Baliho

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG ,- Sejak terbentuknya tim relawan Andi Mapparemma SE MM (AP 28) selaku Bakal Calon Bupati(Bacabup) Soppeng lima tahun ke depan di Samarinda Kalimantan Timur, pergerakan yang dilakukan semakin massif dengan menyebar Baliho di sejumlah titik.

Sebagai media sosialisasi kepada masyarakat pemilih, baliho Anto Jaya Group nampak sudah mulai terpasang di depan SPBU dan Indo Maret Lajoa jalan poros Takalala – Cabenge dua unit usaha dibawa bendera PT Intan Borneo Utama (IBU) salahsatu anak perusahaan Anto Jaya Group Samarinda .

H Yusrianto AM selaku Owner Anto Jaya Group ketika dikonfirmasi pedomanrakyat.co.id lewat telepon seluler kemarin membenarkan pihaknya selaku Ketua Tim Relawan AP 28 Samarinda mulai melakukan pergerakan dengan memasang baliho disejumlah titik yang strategis termasuk nantinya di seputaran pasar sentral Takalala ,

Berbeda dengan baliho pasangan yang lain untuk baliho yang dipasang Anto Jaya Group selalu diawali dengan kata Bismillah  .Bagaimanapun juga dan apapun yang akan dilakukan sebagai hamba Allah dan ummat beragama kita selalu awali dengan menyebut nama Allah, tambah H Anto yang sementara berada di Gresik Surabaya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Balap Liar Meresahkan, Polsek Bontomarannu Siaga di Danau Mawang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...