Salurkan Bantuan Air Bersih, Personel Polres Pelabuhan Makassar Tak Sungkan Angkat Jerigen Air Warga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepolisian Resor Pelabuhan Makassar kembali menyalurkan bantuan air bersih kepada warga yang mengalami kesulitan air akibat kekeringan di wilayah Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar.

Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar mengungkapkan, dampak kemarau panjang tahun ini mengakibatkan debit air di sejumlah wilayah Kecamatan Ujung Tanah menurun.

“Menyikapi hal itu, Kapolres AKBP Restu Wijayanto mengirim air bersih dengan menggunakan mobil water cannon untuk memenuhi kebutuhan warga,” kata Aipda Adil.

“Terlihat tong-tong air, jerigen serta ember-ember dari warga berjejer rapih. Warga pun bergerombol menunggu mengantri dengan rapih. Warga sangat antusias dan konsentrasi untuk segera mendapatkan air bersih,” ucapnya, Senin (16/09/2024).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Enam Hari Pelaksanaan Operasi Keselamatan Pallawa-2023, Tercatat 3.055 Pelanggar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mentan: Pemerintah Segel Beras Impor Ilegal di Sabang

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan tindakan tegas terhadap masuknya 250 ton beras ilegal...

JMSI Wajo Gelar Diskusi Publik Bahas Ranperda Keterbukaan Informasi, Dorong Transparansi Menuju Wajo Terbuka

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kabupaten Wajo menggelar diskusi publik bertema “Peran Media Siber dalam...

Tim Voli PGRI Cabang Khusus Jawara di Pangkep

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP – Tim bola voli PGRI Cabang Khusus tampil perkasa dan keluar sebagai juara pada kejuaraan dalam...

PMII Wajo Gelar Konfercab XV, Momentum Regenerasi dan Adu Gagasan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Wajo kembali melakukan regenerasi pengurus dengan menggelar Konferensi Cabang...