Salurkan Bantuan Air Bersih, Personel Polres Pelabuhan Makassar Tak Sungkan Angkat Jerigen Air Warga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepolisian Resor Pelabuhan Makassar kembali menyalurkan bantuan air bersih kepada warga yang mengalami kesulitan air akibat kekeringan di wilayah Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar.

Kasubsipenmas Polres Pelabuhan Makassar mengungkapkan, dampak kemarau panjang tahun ini mengakibatkan debit air di sejumlah wilayah Kecamatan Ujung Tanah menurun.

“Menyikapi hal itu, Kapolres AKBP Restu Wijayanto mengirim air bersih dengan menggunakan mobil water cannon untuk memenuhi kebutuhan warga,” kata Aipda Adil.

“Terlihat tong-tong air, jerigen serta ember-ember dari warga berjejer rapih. Warga pun bergerombol menunggu mengantri dengan rapih. Warga sangat antusias dan konsentrasi untuk segera mendapatkan air bersih,” ucapnya, Senin (16/09/2024).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dinas Kominfo Makassar Ajak Masyarakat Manfaatkan Layanan Call Center 112 Untuk Laporkan Kondisi Darurat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...