Anggota Koramil 1408-08/Makassar Bersama Komponen Masyarakat Gelar Karya Bakti Pembersihan Selokan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tumbuhkan semangat kebersamaan dalam mewujudkan lingkungan yang bersih serta sehat, anggota Koramil 1408-08/Makassar bersinergi bersama Srikandi DPC Makassar, anggota Banteng Komando beserta warga melaksanakan Karya Bakti pembersihan selokan dan jalan dari tumpukan sampah di seputaran Jalan Kerung-kerung Lr.12 Kelurahan Bara-barayya Utara, Kecamatan Makassar, Kota Makassar, Selasa (24/9/2024).

“Selain terciptanya lingkungan yang sehat, bersih dan asri, banyak hal yang positif yang bisa kita petik. Melalui aksi ini tentu akan terjalin silaturahmi yang baik dengan masyarakat,” kata Danramil 1408-08/Makassar Mayor Kav Salahuddin Basir, S.Sos.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  AAS Fasilitasi Pemulangan Jenazah Wakil Ketua Komisi I DPR RI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tak Disangka! Polisi Temukan 1 Kg Sabu di Mobil Kecelakaan di Wajo

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Kejelian personel Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Wajo, berbuah pengungkapan kasus narkotika. Dari sebuah...

Sekda Sinjai Sambut Baik Rencana Baksos Himafisio Unhas Makassar

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Himpunan Mahasiswa Fisioterapi (Himafisio) Fakultas Keperawatan (FKep) Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar rencananya akan melakukan Bakti...

Kasdam XIV/Hsn Pimpin Rakor: Matangkan Kesiapan Three Days Off Road & One Day Trail HUT ke-80 TNI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., memimpin langsung Rapat Koordinasi...

Sinergi TNI Tanpa Batas: Mayjen TNI Windiyatno Dianugerahi Brevet Kehormatan Kesehatan Penyelaman

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebuah penghormatan istimewa diterima Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno, yang resmi dianugerahi Brevet Kehormatan Kesehatan...