Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Pengukuhan Pjs Wali Kota Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam rangka persiapan kampanye Pilkada serentak 2024, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Restu Wijayanto menghadiri acara pengukuhan Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar. Acara ini dihadiri oleh pejabat pemerintah, tokoh masyarakat, serta undangan lainnya.

Kasubsipenmas Aipda Adil mengatakan, pentingnya menjaga situasi keamanan yang kondusif menjelang pelaksanaan Pilkada. “Tugas Pjs Wali Kota adalah memastikan pemerintahan tetap berjalan lancar, serta mendorong partisipasi masyarakat dalam proses demokrasi ini,” katanya.

Kapolres AKBP Restu Wijayanto akan mendukung komitmen Pjs Wali Kota Makassar untuk menjalankan tugas dengan baik selama masa transisi ini. “Harapannya kerjasama semua pihak agar Pilkada dapat berlangsung aman dan tertib,” ucap Kasubsipenmas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Debat Terakhir KPU Pinrang, Ketua KPU Harap Tetap Jaga Kondusifitas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...