Pesta Demokrasi di SMK Negeri 1 Maros : Pemilihan Ketua OSIS Berjalan Lancar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAROS – SMK Negeri 1 Maros menyelenggarakan puncak kegiatan Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) dengan tema “Pesta Demokrasi”, Kamis (26/09/2024).

Acara ini diisi dengan pemilihan Ketua OSIS (Ketos) periode 2024-2025 yang melibatkan seluruh warga sekolah, termasuk guru dan siswa. Sebanyak empat pasangan calon (Paslon) bersaing dalam pemilihan tersebut.

Kepala UPT SMK Negeri 1 Maros, Drs. Muhtar, MM., saat diwawancarai sejumlah awak media menyampaikan harapannya agar seluruh warga sekolah, termasuk para guru dan wali kelas, turut mengarahkan dan mendorong siswa-siswi untuk berpartisipasi aktif dalam memberikan suara.

Ia pun menegaskan partisipasi penuh dari semua pihak sangat penting demi memastikan bahwa Ketua OSIS yang terpilih benar-benar mewakili aspirasi terbaik dari seluruh siswa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rapat Evaluasi Persiapan Panitia Reuni Akbar SMPN 2 Pangkep

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...