Pembinaan Rohani Islam Polri, Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman dan Dedikasi Anggota Dalam Bertugas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepolisian Resor Pelabuhan Makassar kembali menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Rohani Islam sebagai bagian dari upaya memperkuat mental dan spiritual anggotanya. Acara berlangsung di Masjid Mapolres tersebut.

Pembinaan Rohani Polri ini dihadiri oleh Wakapolres Pelabuhan Makassar Kompol Nurhaeni, Kabag SDM Kompol Syarifah dan puluhan anggota dari berbagai satuan, mulai dari perwira hingga bintara.

Kasubsipenmas Aipda Adil mengatakan, pentingnya pembinaan rohani bagi setiap anggota Polri. “Sebagai aparat penegak hukum, kita tidak hanya dituntut untuk profesional dalam bertugas, tetapi juga harus memiliki keimanan dan moral yang kuat,” ucapnya.

“Kegiatan ini adalah salah satu upaya untuk memperkuat pondasi spiritual agar kita bisa menjalankan tugas dengan lebih baik dan berintegritas,” tambahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berikan Pelayanan Prima, Personel Unit Binmas Polsek Paotere Rutin Lakukan Sambang dan Pemantauan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...