Serahkan Bantuan Bibit Kopi, Pj. Bupati Sinjai Minta Dipelihara Dengan Baik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Penjabat (Pj) Bupati Sinjai Andi Jefrianto Asapa menyerahkan secara simbolis bibit kopi kepada Kelompok Tani di Halaman Rumah Jabatan Bupati Sinjai, Senin (7/10/2024) pagi.

Andi Jefrianto mengatakan bahwa bantuan ini berguna untuk mendukung kegiatan ekonomi masyarakat dalam mengembangkan ekonomi berbasis perkebunan.

Menurutnya, potensi kopi di Sinjai perkembangannya cukup meningkat dengan hasil produksi yang dihasilkan baik itu kopi jenis arabika maupun robusta.

“Harapan kita semoga bibit ini bisa dimanfaatkan dan dipelihara dengan baik sehingga mampu menghasilkan produksi yang lebih meningkat dibanding sebelumnya,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wamen Dikti, Sains, dan Teknologi Sapa 1.236 Penerima KIP-K di PNUP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Amanah Dandim Terlaksana: Kodim 1408/Makassar Jadi Penggerak Pemulihan Lingkungan di Suangga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kodim 1408/Makassar kembali menunjukkan komitmennya dalam menguatkan kepedulian sosial dan memperkokoh kemanunggalan TNI bersama rakyat...

Pemerintah Salurkan Bantuan Pangan untuk Korban Banjir dan Tanah Longsor di Sumatera Barat, Sumatera Utara, dan Aceh

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Kementerian Pertanian (Kementan) bersama Badan Pangan Nasional (Bapanas) dan Perum Bulog memastikan penyaluran bantuan pangan...

Anggota Pamapta Sigap Menerima Laporan Pencurian dari Masyarakat, Pelaku Berhasil Diamankan

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Pamapta Polres Halmahera Utara (Halut) sigap menanggapi laporan warga terkait pencurian biji pala, dimana...

LAN RI Hadirkan Terobosan ASN di LIFT Expo 2025

PEDOMANRAKYAT, SURABAYA - Di tengah dinamika kebutuhan masyarakat yang semakin kompleks, birokrasi dituntut untuk tidak hanya bekerja rutinitas,...