Kapolres Pelabuhan Makassar Hadiri Zoom Meeting Beyond Trust Presisi dari Mabes Polri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kapolres dari berbagai daerah, termasuk Kapolres Pelabuhan Makassar, mengikuti Zoom Meeting Beyond Trust Presisi yang diadakan oleh Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri). Acara ini diadakan sebagai bagian dari upaya meningkatkan kualitas pelayanan kepolisian serta memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap institusi Polri.

Dalam pertemuan virtual ini, Kapolres AKBP Restu Wijayanto bersama jajaran pejabat lainnya membahas berbagai program strategis yang berfokus pada transparansi, akuntabilitas, dan pendekatan humanis dalam pelayanan. Topik utama yang diangkat adalah bagaimana membangun kepercayaan publik melalui penerapan konsep Presisi (Prediktif, Responsibilitas, Transparansi Berkeadilan) yang menjadi visi Polri saat ini.

“Zoom Meeting ini sangat penting, mengingat Beyond Trust Presisi adalah langkah yang harus dijalankan oleh seluruh jajaran Polri untuk semakin dekat dengan masyarakat dan memberikan pelayanan terbaik,” ungkap Kasubsipenmas Aipda Adil.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sukseskan Pilkada Serentak, Personel Polsubsektor Sangkarrang Bersama TNI Lakukan Patroli Dialogis

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dua Desa di Tomoni Timur Gelar Musdesus Persetujuan Dukungan Pengembalian Pinjaman KDMP

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Dua desa di Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur yakni Desa Cendana Hitam dan...

Kunker ke Mamasa, Begini Sambutan Gubernur Sulbar

PEDOMANRAKYAT, MAMASA - Gubernur Sulawesi Barat H.Suhardi Duka, bersama Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Hartono, S.Ip, MM., Kapolda Sulbar...

Menteri HAM: Penguatan Tata Kelola Data Jadi Fondasi Peradaban HAM

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Upaya membangun peradaban hak asasi manusia (HAM) di Indonesia dinilai memerlukan integrasi dan interoperabilitas data...

Mentan Amran: Bantuan Alsintan Pemerintah itu Gratis, Tidak Boleh Dipungut Biaya

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman kembali mengungkap praktik nakal yang merugikan petani. Setelah menindak...