Wujudkan Lingkungan Bersih dan Harmonis, Bhabinkamtibmas Ende Bersama Warga Gelar Kerja Bakti

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Ende, Aiptu Arsyad menunjukkan peran aktifnya dalam mempererat hubungan dengan masyarakat melalui kegiatan kerja bakti bersama warga. Kegiatan ini disambut antusias oleh warga yang bersemangat bergotong-royong untuk menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat

Kegiatan kerja bakti ini mencakup pembersihan saluran air, pemangkasan rumput liar, serta pengangkutan sampah di sekitar pemukiman. Selain untuk menjaga kebersihan, kerja bakti ini juga menjadi momen bagi warga dan Bhabinkamtibmas untuk lebih dekat dan saling berbagi informasi terkait keamanan lingkungan.

“Kegiatan positif seperti ini, selain menjaga kebersihan lingkungan, kerja bakti ini juga bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi dan menciptakan rasa aman di masyarakat,” ujar Kasubsipenmas Aipda Adil.

“Serta kedekatan antara polisi dan warga sangat penting agar komunikasi berjalan baik, terutama untuk mencegah gangguan kamtibmas,” tambahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Mendagri Tito: Pertanian Jadi Program Wajib Daerah, Pengungkit Indonesia Keluar dari Middle Income Trap

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...