H-3 Pelantikan Presiden, Kapolres Pelabuhan Makassar Cek Kesehatan Personel Untuk Jamin Keamanan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Tiga hari menjelang pelantikan Presiden terpilih, Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Restu Wijayanto melakukan pengecekan kesehatan personel untuk memastikan kesiapan pengamanan pada hari H. Langkah ini diambil untuk memastikan seluruh anggota Polres dalam kondisi prima dan siap menjalankan tugas pengamanan dengan maksimal.

Kapolres AKBP Restu Wijayanto menegaskan, kesehatan fisik dan mental personel menjadi prioritas dalam persiapan menjelang pelantikan.

“Pengamanan ini memerlukan kesiapan penuh dari seluruh personel. Oleh karena itu, pengecekan kesehatan ini penting agar mereka dapat menjalankan tugas dengan optimal,” ujarnya saat meninjau kegiatan di Mako Satpolair.

Dalam pemeriksaan tersebut, dilakukan pengecekan kondisi fisik seperti tekanan darah, kesehatan jantung, hingga pemberian vitamin untuk menjaga daya tahan tubuh.

Kapolres juga memberikan motivasi kepada para personel untuk tetap fokus dan semangat dalam menjalankan tugas demi terciptanya situasi yang aman dan kondusif selama pelantikan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Politisi Demokrat Sulsel Syahrir Sosialisasi Pupuk Organik Di Hotel Helios Bone

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tinjau TPA Malimpung, Bupati Irwan Minta Langkah Konkrit Penanganan Sampah yang Modern dan ramah Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Kadis Bina Marga dan Cipta Karya(Bima Cipta) Pinrang, Awaluddin Maramat kembali mendampingi Bupati Pinrang, Irwan...

Harga Kebutuhan Pokok Tetap Stabil, Ini Strategi TPID Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai bersama Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) terus berkomitmen menjaga kestabilan harga kebutuhan...

LAN RI Gelar Entry Meeting Audit Pusjar SKMP

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) LAN RI menggelar Entry Meeting Audit...

Dukung Capaian 13 Program Akselerasi, Rutan Watansoppeng Wujudkan Zona Bersih Dari Halinar 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya mendukung capaian 13 akselerasi kinerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI, Rumah Tahanan (Rutan)...