Bahas Sejumlah Agenda Sosial Kemasyarakatan, Danramil 1408-04/Bontoala Silaturahmi ke PMI Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Danramil 1408-04/Bontoala Mayor Inf Rafiuddin bersilaturahmi ke Kantor PMI Makassar, Jalan Kandea, Kota Makassar, Jumat (18/10/2024).

Kedatangan Danramil Mayor Inf Rafiuddin beserta rombongan dalam rangka bersilaturahmi, memperkenalkan diri sebagai pimpinan Koramil yang baru sekaligus sebagai upaya meningkatkan kerjasama serta membahas sejumlah agenda kegiatan bakti sosial di wilayah teritorialnya.

Kegiatan itu diantaranya penyaluran air bersih ke warga yang terdampak kekeringan air bersih, kemudian mengajak anggota Koramil 1408-04/Bontoala melaksanakan olahraga bersama yang berkesinambungan secara terjadwal untuk dilakukan dengan senam bersama.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Terapkan Sikap Disiplin, Propam Polres Pelabuhan Makassar Lakukan Gaktibplin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kunjungi Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin: Prajurit Harus Jadi Motor Solusi bagi Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Ny. Renny Bangun...

Kedatuan Luwu Anugerahi Kehormatan Adat kepada Pangdam Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima Pin Kehormatan Kedatuan Luwu dalam rangkaian kunjungan kerja...

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Penanaman Pohon di Camba Berua, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Tunjukkan Kepedulian Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Koramil 1408-01/Ujung Tanah bersama pemerintah kelurahan dan masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti Penanaman Pohon...