Diguyur Hujan, Ribuan Penonton Tak Bergeser Menyaksikan Konser Ipang di Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Semoga bisa menjadi event tahunan dan unggulan di Toraja Utara, dan semoga tetap didukung pemda, pemprov dan kementerian,” ungkapnya.

Sebagai hiburan penutup THF 2024, masyarakat dihibur penampilan artis ibu kota, Ipang Lazuardi.

Seketika warga hanyut saat Ipang membawakan lagu-lagu populernya. Khususnya lagu berjudul ‘Sekali Lagi’ dan ‘Tentang Cinta’.

“Senang banget liat teman-teman Toraja Utara tetap nonton meski hujan yaa, gue sebutnya suasana sempurna dan romantis,” tutur Ipang kepada awak media usai konser di Lapangan Bakti.

Untuk diketahui, Toraja Hughland Festival 2024 dihelat tiga hari, mulai 31 Oktober hingga 2 November 2024.

Selain perform dari Ipang Lazuari ada juga pertunjukan musik dan tari, fun run, fun bike, fashion show, pameran lukisan, lomba band, pemilihan Dodo’ Pandin, permainan tradisional serta pameran UMKM.(pri).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kadis Pendidikan Keluarkan Edaran Seleksi Calon Kepala Sekolah, A Ibrahim : Jelas Tertuang di Permendikbudristek

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...