Andy Azis Peter : Tak Menjawab, Takut Salah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Ketika dosen FIB Unhas M. Dahlan Abubakar yang didampingi Dr. Munira Hasjim dan Prof. Dr. Muhammad Darwis, MS menyerahkan buku “A. Amiruddin, Nakhoda dari Timur” (edisi revisi), Andy Azis Peter sempat memperhatikan cover depan buku itu beberapa saat.

“Kalau saya ditelepon minggu depan, pasti saya sudah tamat membaca buku ini,” ujar pria yang dilantik sebagai Sekda Gowa 24 Agustus 2024 oleh Bupati Gowa Dr. Adnan Purichta Ichsan YL, SH yang ikut disaksikan Sekda Sulsel Drs. Jufri Rahman, M.Si, Wakil Bupati Gowa Abdul Rauf Malaganni dan sejumlah undangan tersebut.

Putra almarhum H. Peter Hamzah itu sebelum menduduki jabatan Sekda Gowa, pernah menjabat Lurah, Sekretaris Kecamatan Bontomarannu dan Camat Pattalassang, Kepala Bagian Hukum, dan Inspektur Inspektorat Kabupaten Gowa.

“Andy Azis Peter memiliki pengalaman pemerintahan dari bawah,” ungkap Bupati Gowa Adnan Purichta Ichsan YL saat pelantikan Sekda Gowa menyebutkan alasan menjatuhkan pilihannya terhadap bawahannya yang berkarier dari bawah ini. (mda)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tutupi Akses Jalan, Bhabinkamtibmas,Babinsa dan Warga Bersihkan Material Langsor

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

FEB-Unhas dan Bank Unhas Gelar Pengabdian di Bantaeng

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG - Tim pengabdian masyarakat yang tergabung sebagai bagian dari PKM Program Hibah Internal Peningkatan Kinerja Utama...

Ketua PGRI Wajo Apresiasi Guru dan Pemerintah, HGN 2025 Jadi Momentum Penguatan Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80...

Baru 2 Bulan Menjabat Bos Bapanas, Mister Clean Sukses Turunkan Harga Beras

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Visi penurunan harga beras yang diusung Andi Amran Sulaiman sejak ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai...

Amran Sulaiman Raih ‘Tokoh Transformasi Pertanian Modern’ detikcom Awards 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meraih penghargaan detikcom Awards 2025. Amran menerima penghargaan sebagai...